Humas Polres Cilegon Laksanakan Pelatihan Komunikasi Publik


GK, Banten - Polda Banten dilaksanakan pelatihan komunikasi publik yang di buka oleh Kabagbinkar Biro SDM Polda Banten AKBP Atot Irawan Rabu, (09/11)

Cilegon - Kapolres Cilegon Polda Banten AKBP Eko Tjahyo Untoro melalui Kasihumas Polres Cilegon Polda Banten IPTU Sigit Dermawan Dalam pelaksanaan pelatihan komunikasi publik ini yang di sampaikan oleh narasumber yaitu Kompol Ate Gunawana yang merupakan salah satu narasumber dari pelatihan tersebut dan dalam pelatihan tersebut di sampaikan bahwa pelatihan kali ini sebagai salah satu peningkatan kemampuan dalam pembuatan konten dan konten kreatif dalam pelayanan informasi publik . 

Dalam pelaksanaan pelatihan ini menyampaikan bahwa berawal dari adanya program Quick Wins Presisi 40 Hari salah satu programnya adalah Optimalisasi Pelayananan Publik maka dipandang perlu laksanakan terlebih dahulu pelatihan komunikasi publik yang saat ini dilaksanakan agar kita dapat bijak dan dapat memilah milah dalam pembuatan konten dan konten kreatif dalam pelayanan informasi 

Sebagai salah satu pembahasan yang mendasar dalam pelatihan ini yaitu berawal dari pembahasan mulai dari arti arti bahasa yang sering di gunakan dalam bermedia sosial anatara lain netizen dan influencer "ujarnya"

Dengan berakhirnya kegiatan pelatihan komunikasi publik maka besar harapan dapat memberikan masukan serta saran dalam kegiatan atau tugas pokok yang dilaksanakan dalam kegiatan sehari-hari serta dukungannya dalam hal memajukan peran Humas yang ada di Polres Cilegon Polda Banten ini agar tetap Obyektif, partisipasi, dipercaya." tutupnya. [Icha]

Post a Comment

Silahkan Tulis Komentar Anda

Lebih baru Lebih lama